Uncategorized
Dana Peduli Sahabat Siswa Bidikmisi
Penyerahan bantuan “Dana Peduli Sahabat” kepada Siswa Bidikmisi SMA N1 Puri Mojokerto yang diterima SNMPTN/SBMPTN, Rabu 31 Juli 2019.
“Dana Peduli Sahabat” diperoleh dari infaq/shodaqoh Siswa dan Guru SMA N1 Puri Mojokerto, yang diaktifkan di setiap kelas dan ruang Guru, sebagai pembelajaran gemar bersedekah.