Pada hari ini Senin 4 November 2019, di lapangan upacara SMAN 1 Puri Mojokerto, disampaikan pengumuman dan penganugerahan bagi para juara dari berbagai jenis dan tingkat kejuaraan, antara lain :
1.) Juara 1 Putri, Pencak Silat (Ayu X IPA.2), Dandim Cup Mjk IX 2019)
2.) Juara 2 Putra Pencak Silat (Faath), Dandim Cup
3.) Juara Harapan 2 Olympiade Sejarah Sarasvati, di Unair Surabaya 2019
4.) Best Dance Cover, Japan Pop Culture Unesa 2019
5.) Best Benron Taikai, Unesa 2019
6.) PSPB-2 dan Hari Pahlawan :
– Debat Wawasan
Kebangsaan
– Band Tradisional
– Fashion Couple
– Mading Kelas
– Pawai
– PBB Variasi